Berbagi Kasih Kepada Sesama Umat Manusia, Satgas Pamtas Yonif 756/WMS Laksanakan Kegiatan Baksos di Kampung Kebo Enarotali

    Berbagi Kasih Kepada Sesama Umat Manusia, Satgas Pamtas Yonif 756/WMS Laksanakan Kegiatan Baksos di Kampung Kebo Enarotali

    PANIAI, - Dengan jiwa sosial yang tinggi untuk berbagi kepada sesama, Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 756/WMS laksanakan kegiatan Baksos yang ditujukan kepada panti asuhan (kasih ibu) di Kampung Kebo, Distrik Enarotali, Kabupaten Paniai, Provinsi Papua Tengah, Rabu (04/12/2024).

    Kegiatan Baksos yang diselenggarakan oleh Satgas Yonif 756/WMS bersama pemuda Gereja Enarotali yang dipimpin oleh Letda Inf Teguh Prasetyo sebagai Pasiter Satgas Yonif 756/WMS.

    Dalam keterangan nya Letda Inf Teguh Prasetyo menyapa masyarakat sekaligus memperkenalkan diri beserta rombongan dengan mengucapkan terima kasih kepada panti asuhan (kasih ibu) yang telah menyambut kehadirannya dengan penuh rasa persaudaraan dan kekeluargaan.

    "Paket Sembako dibagikan kepada panti asuhan (kasih ibu) di Kampung Kebo Distrik Enarotali dengan harapan dapat membantu menambah kebutuhan sehari-hari”, ucap Letda Inf Teguh Prasetyo. 

    Wajah ceria dan tersenyum gembira muncul di semua raut warga panti asuhan (kasih ibu). "Kami bersama seluruh warga panti asuhan (kasih ibu) mengucapkan terima kasih dan sangat senang dengan adanya kegiatan seperti ini.

    Kami berharap agar kedepannya kegiatan seperti ini dapat berkelanjutan, karena sangat membantu kami disini”. pungkas Mama Nonce Dogopia selaku Tertua di panti asuhan (kasih ibu).

    paniai
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Satgas Yonif 756/WMS Laksanakan Pengamanan...

    Artikel Berikutnya

    Satgas Yonif 756/WMS Berbagi Kebahagiaan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Satgas Ops Damai Cartenz Tegaskan Situasi Oksop Aman, Masyarakat Diminta Tidak Terprovokasi Isu Hoaks
    Panglima TNI Bersama Ketum Dharma Pertiwi Resmikan Kantor Dharma Pertiwi di Menteng
    Hendri Kampai: Di Indonesia, Rakyat Lebih Percaya Cuwitan Netizen daripada Omongan Pejabat?
    Panglima TNI Resmikan Gedung Trisula Denjaka dan Serahkan Ransus Mobile Dual Ramp System
    Bantu Bangun Rumah Masyarakat, Bukti Satgas Yonif 756/WMS Selalu Hadir di Tengah Masyarakat Perbatasan Papua
    Satgas Yonif 756/WMS Borong Hasil Bumi Warga Perbatasan, Bantu Tingkatkan Perekonomian Masyarakat
    Bantu Bangun Rumah Masyarakat, Bukti Satgas Yonif 756/WMS Selalu Hadir di Tengah Masyarakat Papua
    Satgas Yonif 756/WMS Pos Obano Beri Pelayanan Kesehatan Secara Gratis Kepada Masyarakat
    Tingkatkan Disiplin, Satgas Yonif 527/BY Latih PBB Siswa SMP YPPGI Setiap Jum'at
    Bantu Bangun Rumah Masyarakat, Bukti Satgas Yonif 756/WMS Selalu Hadir di Tengah Masyarakat Perbatasan Papua
    Satgas Yonif 756/WMS Gelar Kerja Bhakti Bersihkan Lingkungan Pasar Enarotali Bersama Warga
    Tingkatkan Semangat Belajar, Satgas Yonif 756/WMS Laksanakan Pembagian Alat Tulis Bagi Anak-anak di Wilayah Perbatasan
    Sampaikan Duka Cita Mendalam, Satgas Yonif 756/WMS Berikan Bantuan Sembako kepada Warga Yang Berduka
    Satgas Yonif 756/WMS Laksanakan Kegiatan Ibadah Rutin Mingguan Bersama Masyarakat Distrik Aradide
    Satgas Yonif 756/WMS Gelar Apel Gabungan Bersama Polri Dalam Rangka Mengantisipasi Aksi Unjuk Rasa New York Agreement di Paniai
    Bagikan Snack Gratis, Satgas Yonif 756/WMS Bangun Rasa Kasih Sayang Kepada Anak-Anak Papua
    Pemberian Alat Olahraga ke Wilayah Binaan Kampung Duadide dan Toyoamoti Distrik Aradide Kab. Paniai
    Utamakan Kesehatan, Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 756/WMS Beri Pelayanan Kesehatan Gratis di Wilayah Perbatasan
    Satgas Yonif 756/WMS Laksanakan Komsos Dan Borong Hasil Bumi Masyarakat Papua 

    Ikuti Kami